Lampung Terkini Organisasi Tulang Bawang

Bentuk Perhatian PWI Tuba,Jelang Idul Fitri Bagikan Bingkisan Ke Anggotanya

Trastvlampung.com-MENGGALA-Dalam rangka menyambut Hari Raya Idul Fitri 1443 Hijriyah/ Tahun 2022 Masehi, Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Tulangbawang memberikan bingkisan kepada seluruh anggota.

Penyerahan bingkisan tersebut diberikan secara simbolis oleh Ketua PWI Tulangbawang, Abdul Rohman,SH, didampingi Kepala Sekretariat PWI Suhirmansyah, di Kantor PWI Tulangbawang, Sabtu (30-4-2022).

Ketua PWI Tulang Bawang, Abdul Rohman,SH mengatakan, pembagian bingkisan kepada anggota dalam rangka menyambut Hari Raya Idul Fitri 1443 Hijriyah Tahun 2022. Hal Ini juga merupakan wujud syukur atas suksesnya program Berkah Ramadan yang telah kita laksanakan dan bentuk kepedulian PWI Tulangbawang terhadap anggota.

“Semoga bingkisan yang diberikan bermanfaat bagi seluruh anggota. Jangan dilihat dari harganya, akan tetapi ini bentuk kepedulian PWI kepada anggota,” ujarnya.

Saya atasnama Ketua PWI Tulangbawang beserta Ketua IKWI Tulangbawang Faulin Arleka, mengucapkan selamat Hari Raya Idul Fitri1443 Hijriah kepada seluruh anggota PWI Tulangbawang. Mohon maaf lahir dan batin.

“Semoga amal ibadah kita sebulan penuh menjalankan ibadah puasa diterima Allah SWT dan kita semua kembali fitri. Semoga kita semua tetap mendapatkan keberkahan dalam mencari rezeki di profesi jurnalis yang kita cintai ini bravo PWI Tulangbawang, tetap solid dan PWI Tuba berjaya.”(Rls/Red).

Leave a comment

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Berita Terkait

Daerah Lampung Terkini Tulang Bawang

UPTD Puskesmas Rawapitu Gelar Lokakarya Mini Bulanan

Trastvlampung.com- Tulang Bawang- UPTD Puskesmas Rawapitu Tulang Bawang Lampung Melaksanakan Lokakarya Mini Bulan September. Kegiatan ini dimulai pukul 13.00 WIB-selesai.
Lampung Terkini Metro Olahraga

Yolanda Ferri Saputri Atlet Renang Dari SMP Muhammadiyah 1 Raih 2 Medali Emas O2SN Tingkat Nasional

Trastvlampung.com- Metro- Yolanda Ferri Saputri Atlet Renang Siswi SMP Muhammadiyah 1 Metro kembali berhasil sumbangkan 2 medali emas pada ajang