Berita Online Harian Lampung
Mesuji  

KPU Mesuji/ Gelar Debat Kandidat

Pepadun.news,Mesuji– Komisi Pemilihan Umum Daerah kabupaten Mesuji lampung menggelar kegiatan debat kandidat, di Aula Sekretariat Kabupaten Mesuji, Selasa (27/12) .

Debat kandidat antara dua pasangan calon bupati dan wakil bupati Mesuji, Provinsi Lampung, pasangan Febrina Lesisie Tantina-M Adam Ishak nomor urut satu dan Khamamik-Sapli nomor urut dua, berlangsung lancar.

“Tujuan debat kandidiat yang di gelar yakni  untuk menyampaikan visi dan misi dari masing-masing pasangan calon yang akan maju dalam pilkada serentak 2017 mendatang”

Perang argumen pisi dan misipun terjadi , adu serategi janji politik pun bertautan di sampaikan di muka umum.

Seperti halnya yang di sampai kan Khamami calon bupati nomor urut 2, meskipun APBD mesuji sangat minim, jika terpilih nanti menjadi Bupati Mesuji priode 2017 akan bekerja keras untuk membangun mesuji lebih maju lagi dan saya akan bekerja – bekerja terus terkecuali saya lagi tidur, papar khamami saat debat kandidat ini berlansung.

Sementara Febrina calon bupati nomor urut 1  yang diusung PDI-P juga tidak tinggal diam dia juga menyatakan, jika terpilih nanti menjadi bupati mesuji priode 2017 saya telah menyiapkan program kerja nyata untuk membawa perubahan kabupaten mesuji kearah yang lebih baik lagi dari mesuji sekarang.

Saya akan bersinergi bersama masyarakat, penegak hukum toko adat pemuka agama untuk bersama-sama membangun kabupaten mesuji, saya akan utama kan pembangunan imprasutruktur seperti jalan jembatan dan listik yang tidak kalah penting nya, saya juga berjanji di kalau terpilih nanti masyarakat tidak akan mengalami lagi yang namanya mati lampu di kabupaten mesuji, ungkap Febriana” ( Red ).

 

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *